Wednesday 5 August 2015

Interpretasi Data Resistivitas

Interpretasi resistivitas adalah pemaparan hasil yang telah dilakukan mulai dari akuisisi data hingga prosesing data geolistrik.

Dengan mengambil referensi dari hasil penelitian geolistrik di sekitar lokasi penelitian oleh Badan Mitigasi Bencana Geologi Bandung tahun 2005 bahwa bagian atas lapisan anah/batuan di desa Cinyasag adalah berbagai bahan rombakan (hasil pelapukan batuan). Di bawahnya adalah lapisan lempung yang diperkirakan sebagai bidang gelincir atau bidang longsoran.


( Sumber : Darso, 2005)


Keterangan.
Penampang lintasan geolistrik serta interpretasi di daerah persawahan desa Cinyasag.

Sehingga dengan data akuisisi yang didapat hasil inversi dari prosesing data yang diperoleh dari penelitian menunjukan adanya perbedaan resisitivitas yang tinggi antara kelompok jenis tanah atau lapisan batuan yang satu dengan lapisan batuan yang lain.

Share this

0 Comment to "Interpretasi Data Resistivitas"

Post a Comment